Postingan Populer

STILL LIFE PHOTOGRAPHY




STILL LIFE PHOTOGRAPHY

( photo by Al mudasir )

Dalam dunia fotografi, barbagai majam jenisnya, tergantung fokus seorang fotografer, Namun kali ini saya leboh fokus pada Still Life Photography diambil dari Bahasa Inggris yang terdiri dari “still” dan “life”Still yang artinya masih, tetap, diam (untuk benda mati) sedangka n life artinya hidup. Sehingga Still Life Photography berarti karya fotografi yang menjadikan benda mati sebagai objek agar lebih terlihat hidup atau berbicara kepada audience untuk menyampaikan pesan. 


( photo by Al mudasir )


Sederet kenangan tercabik cabik oleh waktu. menyisakan
 sepenggal kisah dari raut wajah kusut nan lusuh.
Hai   wanita yang pernanah mangasihiku duduk duduklah disampingku. 
Aku akan melipat malam, bercerita tentang kucing kucing liar yang nakal.
( photo by Al mudasir )


Tentang burung hantu yang enggan keluar disiang hari.
Tentang para penyair yang mati di penggal oleh kata - katanya.
Tentang seorang musisih yang tenggelam dalam nadanya.
Kita akan mengalunkan rindu yang taksutupun orang tau.
Hingga menari dalam alunan cinta yang taksatupun iblis, mampuh menabuh dentungan gendang untuk mengiringi tarian meliuk lidah api.
( photo by Al mudasir )

Hangga pagi menyapa pandanglah wajahq lebih dalam.  Seperti engkau memandangku ketika pertama kali kita berjumpa. Maka hasratmu akan terjawab antara ada dan tiada. 
Berhentilah menatapku bila cinta dan nafsu telah diterjemahkan oleh bola matamu.
Kabut tipis berlahan turun di kaki pagi.

( photo by Al mudasir )


Butiran embun mata sayup mengalir mengikuti lekukan wajah.
Perbaikilah letak kerak kemejaku, balik lah badan mu, pilah jalan lurus, dan jangalah berbalik sedikitpun walau seolah senyap aq memanggil namamu. 
Biarlah cinta menghakimiku. Hingga alam memeluk dalam keabadian.
Dia pemilik cinta tanpa pambri.
Kita manusia yang kecil, dari tiada kembali Ketiada.

Al mudasir.


( photo by Al mudasir )


( photo by Al mudasir )



( photo by Al mudasir )


( photo by Al mudasir )



( photo by Hasfil Hamza )


( photo by Al mudasir )



( photo by Al mudasir )

G+

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PENGUNJUNG